Just Talking About Dream
Ketika sedang mengerjakan presentasi Kimia, tiba-tiba terbesit tentang istilah "impian", ya impian, mimpi atau cita-cita. Namun lebih dari sekedar impian yang hanya keluar dari bibir, ketika sebuah dorongan yang benar-benar datang kepada ku, semua itu sepertinya akan mudah saja terjadi atau mungkin saja terjadi. Kalau kau bertanya tentang mimpi, sekarang tanya saja pada diri anda sendiri, berapa usia anda sekarang? apa kesuksesan yang telah anda dapatkan diumur tersebut, atau sebelum umur tersebut? Jika kau bertanya tentang impian, "aku hanya ingin menjadi 'Sarjana yang Ulama'", Allah boleh membawa ku kemana saja kehendak-Nya, mungkinkah sesuai dengan kemauanku pribadi, yaitu seorang Ahli Astronomi, ataukah pendapat semua orang yang lebih setuju kalau aku menjadi Dokter Hewan? namun jika dilihat dari hobi dan bakat, aku ini senang berbicara, cukup kritis, senang 'Adventure' dan bisa dibilang percaya diri , makanya sewaktu aku SD salah satu cita